Berita Inforamsi Bola Terbaru 2024
Home Sitemap Cari disclaimer Contack Me  

Daihatsu Tantang Kreativitas Modifikasi LewatDress-Up e-Challenge

Daihatsu Tantang Kreativitas Modifikasi LewatDress-Up e-Challenge

Oleh : Admin | on 10:19:17am Rabu 23 Oktober 2024

Daihatsu Tantang Kreativitas Modifikasi LewatDress-Up e-Challenge

OTO Sumutkota – Daihastsu Dress Up e-Challenge merupakan kontes modifikasi khusus seluruh model Daihatsu yang rutin diselenggarakan setiap tahunnya. Kontes ini telah berlangsung selama 10 tahun sejak 2014 dengan jumlah peserta lebih dari 7 ribu modifikator. Program ini merupakan hasil kerjasama antara PT Astra Daihatsu Motor (ADM) dengan HIN (Hot Import Night) media yang menjadi bagian dari IAM (International Automodified).

Ada Versi Digimods

Kontes modifikasi DDeC tahun ini diselenggarakan secara hybrid (offline dan online). Dengan pembagian 4 area regional per pulau meliputi Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, Jawa dan Bali. Pada tahun ini, tercatat ada sebanyak 1.374 mobil yang berpartisipasi. Kontes modifikasi DDeC menerapkan skema eliminasi dan diseleksi secara bertahap. Disini, publik atau netizen dapat berkontribusi memberi vote untuk menilai mana modifikasi terkeren menurut mereka.

Selain kontes modifikasi kendaraan secara riil, Daihatsu juga menantang para modifikator melalui modifikasi virtual alias digimods. Hal ini ditujukan sebagai ajang adu kreativitas, konsep, serta kemampuan digital editing dari masing-masing finalis. Tahun ini, ada sebanyak 163 peserta yang menampilkan konsep modifikasi mobil versinya masing-masing. Sama seperti yang real, ajang modifikasi virtual ini juga diadakan via voting People’s Choice yang dipilih oleh netizen.

Total Hadiah Puluhan Juta Rupiah!

Kami mengapresiasi Sahabat Muda Kreatif yang telah berpartisipasi dalam program kontes modifikasi tahun ini. Program ini terus mendapat sambutan positif selama 1 dekade dengan peningkatan jumlah peserta yang terus naik setiap tahunnya. Semoga kontes Daihatsu Dress Up e-Challenge dapat menjadi sarana positif bagi Sahabat Muda Kreatif dalam adu kreativitas melalui modifikasi mobil, serta membuat Daihatsu semakin dekat dengan masyarakat Indonesia,” ujar Masato Harada, Marketing Director PT Astra Daihatsu Motor. 

Acara kolaborasi Daihatsu bersama IAM ini menyediakan hadiah total puluhan juta rupiah. Lengkap beserta dengan thropy yang siap dibagikan kepada modifikator terbaik mulai sejak lolos putaran awal dan seterusnya dengan nilai hadiah yang terus meningkat.



Daihatsu Tantang Kreativitas Modifikasi LewatDress-Up e-Challenge | Bang Naga | on 10:19:17am Rabu 23 Oktober 2024 | Rating 4.5
Cuplikan :Judul: Daihatsu Tantang Kreativitas Modifikasi LewatDress-Up e-Challenge
Description: AutonetMagz.com – Daihastsu Dress Up e-Challenge merupakan kontes modifikasi khusus seluruh model Daihatsu yang rutin diselenggarakan setiap tahunnya
Alamat: https://oto.sumutkota.com/review/detail/daihatsu-tantang-kreativitas-modifikasi-lewat-dress-up-e-challenge/123792.html
Artikel Terkait
Daihatsu Indonesia Masters 2022 Siap Digelar Pada 7-12 Juni 2022 di Istora Senayan Jakarta

Daihatsu Indonesia Masters 2022 Siap Digelar Pada 7-12 Juni 2022 di Istora Senayan Jakarta


Heristh.com :Daihatsu Indonesia Masters 2022 Siap Digelar Pada 7-12 Juni 2022 di Istora Senayan Jakarta ... Read More →

GIIAS 2017 : Daihatsu Bawa Mobil Konsep dan Kei Car

GIIAS 2017 : Daihatsu Bawa Mobil Konsep dan Kei Car


Heristh.com :GIIAS 2017 : Daihatsu Bawa Mobil Konsep dan Kei Car ... Read More →

Test Drive Toyota Rush 2018 : Terasa Lebih Baik

Test Drive Toyota Rush 2018 : Terasa Lebih Baik


Heristh.com :Test Drive Toyota Rush 2018 : Terasa Lebih Baik ... Read More →

GIICOMVEC 2024 : Daihatsu GranMax Sokong Pencapaian Daihatsu Indonesia

GIICOMVEC 2024 : Daihatsu GranMax Sokong Pencapaian Daihatsu Indonesia


Heristh.com :GIICOMVEC 2024 : Daihatsu GranMax Sokong Pencapaian Daihatsu Indonesia ... Read More →

Mengenal Sasis DNGA-A di All New Astra Daihatsu Ayla 2023!

Mengenal Sasis DNGA-A di All New Astra Daihatsu Ayla 2023!


Heristh.com :Mengenal Sasis DNGA-A di All New Astra Daihatsu Ayla 2023! ... Read More →

Penjualan Daihatsu Tembus 90 Ribu Unit, Sigra Nomor Satu!

Penjualan Daihatsu Tembus 90 Ribu Unit, Sigra Nomor Satu!


Heristh.com :Penjualan Daihatsu Tembus 90 Ribu Unit, Sigra Nomor Satu! ... Read More →

Bagikan Ke : Facebook Twitter Google+

CONTENT

Latest Update


menu


Tempo LIPUTAN DAIRI CNN Zodiak
© 2017 - 2024 oto.sumutkota.com | Pers | V.DB: 3.50 | All Right Reserved

DMCA.com Protection Status


Page loads : seconds